
Sementara itu, ustaz Agus Hairul Huda menyampaikan bahwa kegiatan yang berlangsung ini terbilang istimewa, lantaran digelar dalam rentang 10 hari menjelang Ramadan.
Dalam kesempatan tersebut, Agus Hairul Huda menyampaikan kisah perjalanan Nabi Muhammad SAW yang ditemani Malaikat Jibril dari Masjidil Haram, Mekkah menuju Masjidil Aqsa, Yerusalem lalu naik ke Sidratul Muntaha atau langit ke-7 yang ditempuh hanya dalam satu malam. (*)



