
Salah satu kinerja yang dimaksud yakni memperhatikan, membantu dan memfasilitasi kepentingan lingkungan masyarakat di dapilnya. Lebih dari itu, Sekretaris Partai Demokrat Balikpapan ini memastikan akan kembali memfasilitasi pelayanan yang banyak dibutuhkan masyarakat. Serta menyuarakan kemudahan birokrasi dan tidak menyulitkan masyarakat.
Di sisi lain, sebagai Sekretaris Partai Demokrat Balikpapan Meike Henny juga mendorong masyarakat yang ingin berkiprah di dunia politik dan mendaftar sebagai Bacaleg. “Mudah-mudahan kekuatan baru menginspirasi kader maupun non kader maju,” pungkasnya. (*)



